Profil Sanggar

“Tempat yang tepat untuk mengembangkan bakat” adalah salah satu motto dari Sanggar Ananda. Salah satu cabangnya dapat kita jumpai di daerah Taman Palem Lestari, Jakarta Barat. Ini bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi anak-anak daerah Jabodetabek dan sekitarnya yang berminat belajar dalam bidang entertaint.

         Selain mendapatkan  materi acting, anggota Sanggar Ananda juga akan mendapatkan 3 materi lainnya, yaitu presenter, modeling, dan dancer. Dibawah pimpinan Aditya Gumay, Sanggar ini berkembang cepat dan telah banyak actor serta actris yang dihasilkannya, seperti Dude Harlino, Olga Syahputra, Ruben Onsu, Ustd.Jeffry, Helsi Herlinda, Ayu Pratiwi, Dhea Imut, Indra Bekti dan lain-lain. Selain itu prestasi pun telah banyak diraih. Hal ini membuktikan bakat dan kreatifitas saat ini menjadi kemampuan yang tak kalah penting untuk mencari pekerjaan yang bisa diandalkan dalam menopang kehidupan. 
Salam Give Me Five…!   

11 komentar:

  1. Pendptaran nya brapa ya...tpi sya gk punya uang buat daptar nya gmna kalau sya bantu" di sangar sbagai ganti nya

    BalasHapus
  2. Usia anak mulai berapa th utk bisa masuk member sanggar ananda

    BalasHapus
  3. Usia anak mulai berapa th utk bisa masuk member sanggar ananda

    BalasHapus
  4. Selamat malam tim Sanggar Ananda Taman Palem,

    Saya dan tim mengadakan event di wilayah cengkareng, jika berkenan, Sanggar Anda dapat bergabung untuk mengisi acara sekaligus promosi sanggar.

    Jika berminat, bisa menghubungi Nuri di nomor 082298682749.
    Terima kasih.

    BalasHapus
  5. Usia berapa ya anak bisa ikut sanggar

    BalasHapus
  6. usia mulai dr brp sampai brp ya? pembayarannya juga bagaimana?

    BalasHapus
  7. Usia minimal berapa tahun ya dan pendaftaran berapa

    BalasHapus
  8. Ini untuk pendaftaran nya berapa ya Kaka?

    BalasHapus